Kamis, 12 Desember 2019 12:05
DIMUSNAHKAN: Pemusnahan barang bukti sabu seberat 82,11 gram yang disaksikan langsung pelaku dan awak media, Rabu (11/12).
TANJUNG SELOR – Satuan Reserse Narkoba (Satreskoba) Polres Bulungan kembali memusnahkan narkotika golongan satu jenis sabu. Jumlahnya sebanyak 82,11 gram…