Jumat, 18 September 2015 15:26
APEL : Plt Sekretaris Daerah Kabupaten Malinau, Drs Hendris Damus MSi, saat menyampaikan arahannya di apel gabungan Korpri, Kamis (17/9).Ist
MALINAU- Seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) harus memiliki integritas dan profesionalisme, keteladanan dalam berbagai tindakan. Menjadi agen perubahan reformasi birokrasi…