Ini Alasan PLN Listrik di Nunukan Tiga Kali Padam

- Minggu, 4 April 2021 | 22:51 WIB
GELAP: Listrik di sejumlah daerah di Nunukan padam, Minggu (4/4) malam. FOTO: RIKO ADITYA/RADAR TARAKAN
GELAP: Listrik di sejumlah daerah di Nunukan padam, Minggu (4/4) malam. FOTO: RIKO ADITYA/RADAR TARAKAN

NUNUKAN - Setidaknya sudah tiga kali listrik di sejumlah wilayah di Nunukan padam berulang. Meski sempat menyala, listrik kembali biarpet, Minggu (4/4) malam.
Dikonfirmasi terkait biarpet, Manager PT PLN (Persero) ULP Nunukan, Bambang Herianto mengatakan, pihaknya sedang berusaha melakukan penormalan. "Compressor supply gas dari Pertamina ke engine PLTMG trip," ujar Bambang saat dikonfirmasi.
"Msh dimaksimalkan beban yang ada, sambil menunggumu suplai beban dari Sembaung (PLTMG)," tambah Bambang ketika ditanya durasi padam. Namun, Bambang memastikan, pemadaman tidak akan berlangsung lama. (raw/lim)

Baca berita lainnya di Radar Tarakan edisi 5 April 2021

Editor: kalpos123-Azward Kaltara

Tags

Rekomendasi

Terkini

Ini Dia Delapan Aksi Konvergensi Tekan Stunting

Kamis, 25 April 2024 | 12:30 WIB

Dewan Negara Malaysia Kagum Perkembangan Krayan

Kamis, 25 April 2024 | 09:30 WIB

Gubernur Kaltara Sebut Arus Mudik-Balik Terkendali

Selasa, 23 April 2024 | 11:15 WIB

PLBN Sei Menggaris Segera Operasional

Sabtu, 20 April 2024 | 15:30 WIB

Pemkab Bulungan Beri Keringanan BPHTB

Sabtu, 20 April 2024 | 11:50 WIB

Di Bulungan, 400 Ha Lahan Ludes Terbakar

Sabtu, 20 April 2024 | 10:28 WIB

KMP Manta Rute KTT-Tarakan Kembali Beroperasi

Sabtu, 20 April 2024 | 10:01 WIB
X