Dessert Natal Populer Mancanegara

- Senin, 16 Desember 2019 | 11:40 WIB

TANGGAL 25 Desember merupakan hari spesial bagi umat kristiani di berbagai negara yang dikenal sebagai perayaan Natal. Nah sebentar lagi, perayaan penuh cinta kasih itu akan tiba. Berbagai public area pun berdandan dengan hiasan Natal yang meriah. Di berbagai sudut mal misalnya, dengan mudahnya kita temui pohon Natal lengkap dengan sinterklas semakin menambah syahdu perhelatan momen spesial ini.

Sama seperti hari-hari besar keagamaan lainnya, Natal selalu dirayakan dengan penuh semarak oleh seluruh keluarga. Saling berkumpul dan bertukar cerita menjadi tradisi yang selalu dinanti-nantikan menjelang tahun. Natal dilambangkan dengan banyak hal. Salah satunya dengan kehadiran sajian Natal, baik itu makanan, minuman, hingga kue-kue lezat. Istimewa, karena ada cerita di balik  tiap hidangan yang kerap jadi lambang perayaan malam kudus itu.

Yup! Tentunya, kebahagiaan ini tidak lengkap tanpa adanya aneka hidangan lezat. Menariknya, setiap negara memiliki tradisi yang berbeda satu sama lain dalam menyajikan menu khas Natal. Ada yang berupa kue manis penuh makna, hingga bahan pangan yang luar biasa unik, semua semakin memeriahkan acara kumpul keluarga.

Rayakan sukacita Natal bersama orang yang Anda cintai dengan suguhan yang terkadang menjadi signature dish keluarga di beberapa negara ini. (int)

Editor: anggri-Radar Tarakan

Tags

Rekomendasi

Terkini

Raffi-Nagita Dikabarkan Adopsi Bayi Perempuan

Senin, 15 April 2024 | 11:55 WIB

Dapat Pertolongan saat Cium Ka’bah

Senin, 15 April 2024 | 09:07 WIB

Emir Mahira Favoritkan Sambal Goreng Ati

Sabtu, 13 April 2024 | 13:35 WIB
X